Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

Kritik dan esai video klip

Nama:Anita Eka Syalina Nim: 175200075 Prodi: Pendidikan Bahasa Indonesia 2017 A video tersebut merupakan bentuk tugas dari mata kuliah Kreativitas Sastra. Mahasiswa dan Mahasiswi membuat lipsing lagu dan menunjukkan isi lagu tersebut dengan reka adegan yang cukup singkat sekitar 3 menit. Lagu dalam video klip tersebut yakni lagunya judika yang berjudul Mama Papa Larang.  Video klip tersebut menceritakan tentang pasangan yang saling mencintai namun hubungan mereka tidak direstui oleh kedua orang tua pihak perempuan, namun selang beberapa waktu akhirnya hubungan mereka mendapat restu dari ibu pihak perempuan. Pesan yang disampaikan dari video klip tersebut ialah kita tidak boleh menyerah sebelum mencapai tujuan. Kita harus terus mengejar keinginan kita selama keinginan tersebut baik untuk kita dan harus terus di kejar. Jika dikaitkan dengan kehidupan nyata yaitu ada pasangan yang saling mencintai namun terhalang restu orang tua pihak perempuan. Tapi mereka tetap bersikukuh untuk tetap me

Kritik dan Esai puisi ''Malu Aku Jadi Orang Indonesia'' Karya Taufik Ismail

Nama :Anita Eka Syalina Nim    : 175200075 Prodi  : Pendidikan Bahasa Indonesia 2017 A Malu (Aku) Jadi Orang Indonesia I Ketika di Pekalongan, SMA kelas tiga Ke Wisconsin aku dapat beasiswa Sembilan belas lima enam itulah tahunnya Aku gembira jadi anak revolusi Indonesia  Negeriku baru enam tahun terhormat diakui dunia Terasa hebat merebut merdeka dari Belanda Sahabatku sekelas, Thomas Stone namanya, Whitefish Bay kampung asalnya Kagum dia pada revolusi Indonesia  Dia mengarang tentang pertempuran Surabaya Jelas Bung Tomo sebagai tokoh utama Dan kecil-kecilan aku nara-sumbernya Dadaku busung jadi anak Indonesia Tom Stone akhirnya masuk West Point Academy Dan mendapat Ph.D. dari Rice University Dia sudah pensiun perwira tinggi dari U.S. Army Dulu dadaku tegap bila aku berdiri Mengapa sering benar aku merunduk kini  II Langit langit akhlak rubuh, di atas negeriku berserak-serak Hukum tak tegak, doyong berderak-derak Berjalan aku di Roxas Boulevard, Geylang Road, Lebuh Tun Razak, Berjalan

Mendalami Cerpen ''Setan Banteng" Karya Seno Gumira Ajidarma

Nama: Anita Eka Syalina Nim   : 17520007 Prodi : Pendidikan Bahasa Indonesia 2017 A Seno Gumira Ajidarma seorang cerpenis, esais, wartawan, dan pekerja teater. Nama samaran yang dimilikinya Mira Sato, digunakan untuk menulis puisi sampai tahun 1981. Dia lahir di Boston, Amerika Serikat pada tanggal 19 Juni 1958, tetapi dibesarkan di Yogyakarta. Ayahnya adalah Prof. Dr. MSA Sastroamidjojo, guru besar Fakultas MIPA Universitas Gadjah Mada. Ibunya, Poestika Kusuma Sujana, adalah dokter spesialis penyakit dalam. Seno menikah dengan Ikke Susilowati pada tahun 1981 dan dikaruniai seorang anak bernama Timur Angin.              Makna dari cerpen yang berjudul Setan Banteng Karya Seno Gumira Ajidarma adalah permainan setan yang dilakukan oleh murid laki-laki kelas VI SD dengan cara menggambar hewan banteng, kemudian memanggil roh dari gambar hewan banteng tersebut kemudian merasuki salah satu murid laki-laki yang bermain dalam permainan tersebut. Setan Banteng telah merasuki anak tersebut meski